Selasa, 18 November 2014

Thanks God



cintaMu

Membidik cinta dalam dekapanmu,
Menjalaninya karenamu
Kuasamu yang mempertemukanku dengannya
Dan kasihmu yang menumbuhkan bibit-bibit cinta dihatiku………………..
Maka dengan penuh harap
Jagalah cinta ini dalam setiap hembusan nafasku
Semoga pancaran cahayamu
Selalu menerangi cintaku
Maka dalam lindunganmu
Izinkanlah cintaku
Tumbuh dan abadi dalam duniamu
Biarkanlah aku melangkah bersamanya di jalanmu
Dan teduhkanlah hati kami
Dalam dekapan kasihmu yang tiada tara
Jadikanlah cinta kami
KarenaMu…………….
Terima kasih wahai sang penabur Kasih dan Cinta

my life



INILAH AKU

Aku melihat pemandangan yang lain
Dari raut wajahmu
Aku melihat rasa tidak suka, enggan, jengkel terpancar dari matamu
Ke dua bola matamu yang dulu melukiskan senum dan kedamaian
Kini, telah sirna, hilang dan tergantikan

Entah, apa yang telah terjadi
Semuanya telah Nampak berbeda
Tiada lagi tawa yang ikhlas
Tiada lagi kata yang tulus

Kini, tinggal kenangan yang tersimpan
Yang menceritakan tentang canda dan tawa yang dulu terjalin
Kini, senymmu terasa beku
Tatapan terasa kosong
Harapan perlahan sirna sudah…….

Tak banyak harapanku padamu
Tak banyak inginku padamu
Kemablikanlah hari-harimu yang dulu
Pergilah dariku, jika itu tak membuatmu nyaman

Maaf, jika keberadaanku telah mengubah semuanya
Maaf, jika kehadiranku tak sesuai dengan kemauanmu
Maaf, jika tingkahku tak selaras dengan harapanmu
Inilah aku……………
Dengan segala keterbatasanku…….
Inilah aku
Yang juga memiliki mimpi
Inilah aku
Yang juga mempunyai harapan
Mungkin, ini jalannya
Kita tak selamanya harus bersama
Kerena jiwa dan hati kita berbeda……………..

UNHAS

kebanggaan yang  dulunya selalu disuarakan, kini hening, semua mulut rasanya membeku, diam tak mampu lagi bersuara,,,,,,,,,, rasa malu, kecewa dan amarah menjadi satu dalam hati, jiwa dan pikiran. entah apa yang sebenarnya terjadi dengan kampus kami.
kampus kebanggaan kami
kampus tempat kami menuntut ilmu
kampus tempat para pemikir-pemikir hebat
kampus yang melahirkan generasi muda berbakat
kampus dengan yang mengajarkan tentang ilmu, etika, dan moral
kampus dengan segudang prestasi
kampus dengan sejuta pujian
kini,,,,
semua kebanggaan yang dibangun dengan usaha, cinta dan pengabdian
perlahan sirna................
berbagai kejadian yang menimpah almamater merah
telah merusak jiwa si jagon merah dari timur
ayam jantan sebagai lambang kebangsaannya
telah tercemari oleh perbuatan yang tidak sepatutnya......

gambaran ini seakan membuat kita enggan percaya, bahwa mereka adalah pemakai almamater merah!!!!!!!!!!!
mereka telah membuat sedih sang sultan .........
rasa malu telah menutupi wajahnya yang perkasa
perjuangannya yang gagah telah tercemari
sungguh menyedihkan............
apa gerangan yang terjadi pada kampus merah kiata?
inilah ujian yang harus kita terima
Tuhan, mungkin ingin menjauhkan kita dari sifat arogan dan kesombongan
mungkin selama ini mata kita tertupi dengan segudang pujian
hingga kita lupa untuk menengok ke kiri-kanan kita.....

bukan saatnya lagi kita untuk bersedih
meratapi segala kejadiaan yang menimpa
mendengar semua celaan dan hinaan

kini, saatnya kita bangkit
kita buktikan pada mereka
kita buktikan kepada dunia
kembalikan kejayaan Hasanuddin
dan bangkitkan semangan siayam jantan
jayakan kembali UNHAS
melalui prestasi, karya, dan pengabdian yang luhur

jayalah UNHASKU
Jayalah ALMAMATERKU
kami bangga padamu...............

ALMAMATER UNIVERSITAS HASANUDIN
KARUNIA ILAHI..................................